Trik ini sangat sederhana, tapi lumayan untuk ganti suasana saat anda mulai browsing. Saya dapatkan dari sebuah thread teman di forum Indowebster. Caranya sangat mudah, tidak perlu mengerti bahasa pemrograman ataupun hacking skill. Tapi sebelum saya jelaskan silahkan lihat dulu contoh hasilnya, Klik link ini: Goensgle
Ok langsung saja, berikut caranya:
- Buka http://www.007google.com
- Di kolom "create" tuliskan nama yang ingin anda gunakan untuk mengganti logo google.
- Pilih gaya (style) tulisan/ logo yang anda inginkan
- Klik "Create My Search Engine".
- Copy alamat yang tertera di address bar
- Jadikan homepage web browser anda.
Setelah itu restart browser, setiap anda membuka browser untuk pertama kalinya halaman google khas kreasi anda sendiri akan langsung terpampang di hadapan ribuan orang (kalo ngnet pake LCD projector di depan ribuan orang). Selamat mencoba! Source: http://www.indowebster.web.id/showthread.php?t=16294
4 komentar:
Keren Gun,,,Udah Vn Coba,,,..^^
ane cuba dulu
uda ane cuba... wkwkwkwwk... oke la..
mkasi banyak tmen2...
Alhamdulillah ya...
Post a Comment